Kategori: Isu Populer

  • Saham Nintendo naik lebih dari 50% setelah Pokemon Go dirilis

    Saham perusahaan Jepang, Nintendo, naik lebih dari 50% setelah Pokemon Go dirilis. Kamis ini (14/07), harga saham melonjak 16% membuat saham naik sebesar 56% secara keseluruhan sejak penutupan Jumat pekan lalu – di hari game ini diluncurkan. Game ini telah menjadi fenomena global sejak dirilis. Game Pokemon Go dongkrak nilai saham Nintendo Pokemon Go: Semua…

  • Pokemon Go Dapat Peringatan dari Polisi

    Deliusno – Kompas Tekno Jumat, 8 Juli 2016 | 09:05 WIB KOMPAS.com – Pokemon Go, game pertama Nintendo untuk smartphone, telah dirilis untuk platform Android dan iOS di Australia, Selandia Baru, Jepang, dan menyusul Amerika Serikat. Menariknya, meski baru dirilis, game ini sudah mendapat peringatan dari pihak kepolisian. Kok bisa? Peringatan tersebut dirilis oleh pihak…

  • Kereta Api Cepat yang Memang Perlu Cepat-cepat

    Liputan6.com, Jakarta – Tahun 2003, lima tahun setelah pemerintah membentuk Kementerian BUMN, keluarlah Undang-undang (UU) Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Presidennya adalah Ibu Megawati Soekarno Putri, Menteri Perindustrian Rini Soemarno, Menteri hukumnya (saat itu bernama Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia) Prof. Yusril Izha Mahendra, dan Menteri BUMN kala itu…

  • “Five In One”, Ini yang Membuat “Sharing Economy” Menjadi Besar

    Tulisan ini merupakan tulisan Prof Rhenald Kasali yang dimuat di Kompas 5 Mei 2016 Oleh: Rhenald Kasali KOMPAS.com — Tulisan ini merupakan lanjutan kolom kemarin: Semoga kita sepakat bahwa budaya sharing itu bagus, dan itulah yang dari dulu selalu diajarkan para orangtua kita. (Baca: Ini Beda antara “Sharing” dan “Sharing Economy”) Sharing selalu dikontraskan dengan owning.…

  • Lebaran dan Konsumerisme

    Ada baiknya kita selami tulisan dan pemahaman Hidayat Sudrajat mengenai lebaran dan konsumerisme yang ditulis di Kompasiana berikut: Seorang perempuan muda yang masih berusia muda (22 tahun) nekat memanjat menara sutet setinggi 70 meter. Alasannya karena satu hal, yaitu ketika dia meminta untuk beli baju baru untuk lebaran, suaminya tidak memberikannya uang, karena uangnya sendiri…